Pelita
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Login
Pelita
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil
  • Login
PelitaCo
Tidak ada hasil
Lihat Semua Hasil

Dengan Tema “Membentuk Karakter Siswa Berprestasi.” Kegiatan MPLS SMKN 7 Tekankan Pendidikan Berkarakter

Wawan Editor Wawan
16 Juli 2019
kanal News
630
VIEWS
FacebookTwitterWhatsappLine

PURWOREJO, Pelita.co,- Kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) di SMKN 7 Purworejo sudah dimulai, Senin (15/07), kegiatan MPLS dikuti 216 siswa kelas X dari tiga jurusan, Teknik Instalasi Tenaga Listrik, Tata Busana, dan jurusan Akuntansi dan Keuangan Lembaga.

MPLS dibuka langsung oleh Kepala SMK N 7 Purworejo, Samsiyah, S.Pd, Senin (15/07), dengan ditandai pemasangan tanda peserta kepada perwakilan siswa. Kegiatan akan berlangsung selama tiga hari, dari Senin hingga Rabu, Dengan tema “Membentuk Karakter Siswa Berprestasi.”

“Dalam kegiatan MPLS, kita akan mendatangkan pemateri dari luar sekolah seperti dari Polsek, Koramil, dan Puskesmas. Sedangkan materi lainya sekolah sudah menyiapkan dan sudah diatur dalam sebuah jadwal masing-masing kelas, “jelas Samsiyah.

BacaJuga

MPLS SMKN 7 Kota Tangerang, Berkonsep Bakti Sosial

24 Juli 2019

SMK Dan MTS Jaya Buana Gelar MPLS

12 Juli 2019

SMK N 7 Purworejo Lulus 100 Persen

16 Mei 2019

SMKN 7 Purworejo Adakan Diklat 3in1 Garmen

11 Mei 2019

Untuk hari pertama, kegiatan meliputi, pendidikan karakter dan empat pilar kehidupan berbangsa dan bernegara, antisipasi berita hoax, pengembangan potensi diri melalui kegiatan ekstrakurikuler, serta wawasan Wiyata Mandala, strategi belajar siswa, budi pekerti, budaya sekolah

“Hari kedua, materi tentang pendidikan karakter dari Kodim 0708 dan PBB, serta pengenalan jurusan /kurikulum 2013,” terang Samsiyah.

Pada hari terakhir, Rabu, materi meliputi tata cara upacara bendera dan tata tertib sekolah, menyanyikan lagu nasional, penyuluhan dari kepolisian tentang lalu lintas, narkoba, kenakalan remaja, outbound, dan diakhiri dengan penutupan.

“Kegiatan ini bertujuan untuk  mengenalkan lingkungan sekolah, tapi dalam arti luas, seperti mengenalkan ruang gedung, lingkungan sekitar sekolah dan sosial budaya,”jelas Samsiyah.

Lanjut Samsiyah, contohnya seperti ruang laboratorium, ruang praktek, lingkungan sosial (guru, karyawan, seluruh siswa), lingkungan budaya (kultur), meliputi sikap spiritual ketakwaan kepada Tuhan YME dan sikap-sikap sosial yang dikembangkan dalam bergaul dengan sesama teman, kakak kelas, serta warga disekitar lingkungan sekolah.

“Semoga setelah kegiatan ini, para siswa baru akan cepat beradaptasi dengan lingkungan sekolah SMK N 7 dan bisa melaksanakan kegiatan belajar mengajar dengan baik,” pungkas Samsiyah.

Tags: MPLSSMKN 7 Purworejo
Share9Tweet5KirimShare

Berita Terkait

Dr. Aqua Dwipayana : Komunikasi senjata utama Prajurit TNI

3 jam lalu

BANYUMAS. Pelita.co  - Demikian penegasan Pakar komunikasi dan motivasi nasional, Dr. Drs. Aqua Dwipayana, M.I.Kom., saat memberikan Sharing Komunikasi dan...

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian. (Pelita.co/Dok Ist)

Mendagri Minta Pemda Evaluasi Program Pengendalian Penyebaran Covid-19

5 jam lalu

JAKARTA. Pelita.co  - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian meminta Pemerintah Daerah mengevaluasi program pengendalian penyebaran Covid-19. Melalui pembentukan...

Poto: Ilustrasi

Kake Cangkul Di Solear : Gagahi Bunga Hingga Hamil 5 Bulan

6 jam lalu

TANGERANG.Pelita.co - SR (75 tahun) warga Kecamatan Solear, Kabupaten Tangerang, Banten diduga kuat mencabuli Bunga, bukan nama sebenarnya yang berusia...

Meski Belum Miliki IMB, Bangunan Laundry di Desa Dangdang Sudah Berdiri Kokoh

12 jam lalu

KABUPATEN TANGERANG. Pelita.co - Sebuah bangunan yang rencananya digunakan untuk usaha laundry berlokasi di RT 07 RW 03 Desa Dangdang...

Tegakan Disiplin Prokes, Muspika Kecamatan Kelapa Dua Gelar Oprasi Yustisi

2 hari lalu

TANGERANG. Pelita.co - Semenjak digelarnya operasi pendisiplinan protokol kesehatan guna menangkal covid-19 Unsur muspika Kecamatan Kelapa dua terus melakukan razia...

Polres Cilegon Kawal Pengambilan Vaksi Dari Gudang Farmasi

2 hari lalu

CILEGON. Pelita.co - Dalam rangka memberikan pengamanan dan pengawalan pendistribusian Vaksin Covid 19, Polres Cilegon melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan pengambilan...

Badan Litbang Kemendagri Cari Solusi Konflik Pertahanan

3 hari lalu

JAKARTA.Pelita.co  - Badan Litbang Kemendagri menggelar diskusi secara virtual bertajuk “Kajian Konflik Pertanahan di Indonesia”, Jumat (22/1/2021). Diskusi ini melibatkan...

Empati Keluarga Prajurit Wafat, Danrem 071/Wijayakusuma Takziah  Ke-Keluarga Prajurit

3 hari lalu

PURBALINGGA,Pelita.co  - Komandan Korem 071/Wijayakusuma Kolonel Inf Dwi Lagan Safrudin, S.I.P., dengan didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem...

Maksimalkan Pelayanan Terbaik, Samsat Kelapa Dua Terapkan Program Kantor Tangguh

3 hari lalu

TANGERANG, Pelita.co - Satuan Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang menerapkan protokol kesehatan COVID-19 secara ketat untuk...

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kemendagri Muhammad Hudori.(Pelita.co/Dok Ist)

Kemendagri Minta Dukungan dan Sinergitas Pemda Agar APBD 2021 Terealisasi untuk Kesehatan dan Ekonomi

3 hari lalu

JAKARTA. Pelita.co  - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta dukungan dan sinergitas seluruh Pemerintah Daerah (Pemda), agar anggaran dalam APBD dapat...

  • Diduga Belum Kantongi Izin IMB,  Bangunan Laundry Tetap Berjalan

    3 shares
    Share 1 Tweet 1
  • Meski Belum Miliki IMB, Bangunan Laundry di Desa Dangdang Sudah Berdiri Kokoh

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Murah Meriah, Ini Inspirasi Hiasan Aquarium Cantik dan Modern!

    14 shares
    Share 6 Tweet 4
  • Antisipasi Penyebaran Virus Covid-19, Tokoh Agama Kramat Bencongan dan Pengurus RT 03 Lakukan Penyemprotan Cairan Disinfektan

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lirik Lagu Kicir Kicir Lagu Asal Daerah Betawi Jakarta

    6 shares
    Share 2 Tweet 2
  • Mall Hingga Pukul 20.00 WIB, PSBB Kota Tangerang Kembali Diperpanjang
  • Latar Belakang Bea Meterai di Era Digital
  • 6 Cara Belanja Perabotan Rumah Tanpa Merusak Kesehatan Finansial
  • Tangerang Memiliki Kampung Batik Yang Instagramable
  • Festival Monolog Virtual FKIP Universitas Muhammadiyah Tangerang Diganjar MURI
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kebijakan Privasi
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak

© 2019 PELITA - Berita Indonesia Terkini.

  • Login
  • News
  • Bisnis
  • Travel
  • Tekno
  • Entertainment
  • Opini
  • Inforial

© 2019 PELITA - Berita Indonesia Terkini.

Selamat Datang Kembali!

Masuk ke akun Anda di bawah ini

Password yang terlupakan?

Buat akun baru!

Isi formulir di bawah ini untuk mendaftar

*By registering into our website, you agree to the Terms & Conditions and Privacy Policy.
Semua bidang yang diperlukan. Masuk

Ambil kata sandi Anda

Silakan masukkan nama pengguna atau alamat email Anda untuk mengatur ulang kata sandi Anda.

Masuk

Add New Playlist

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.